Menampilkan Tanggal dan Waktu dalam Java

Untuk menampilkan tanggal dan waktu saat ini dalam java kita memerlukan class "java.util.Date", "java.text.DateFormat", dan "java.text.SimpleDateFormat". Langsung saja contoh implementasinya adalah sebagai berikut :


import java.util.Date;
import java.text.DateFormat;
import java.text.SimpleDateFormat;

public class Tanggal{

    private String getTanggal() {
        DateFormat dateFormat = new SimpleDateFormat("yyyy/MM/dd HH:mm:ss");
        Date date = new Date();
        return dateFormat.format(date);
    }
    
    public static void main(String Args[]){
        Tanggal tgl = new Tanggal();
        System.out.println("Tanggal dan waktu sekarang : "+tgl.getTanggal());
    }
}
Selamat mencoba dan semoga bermanfaat...

7 comments:

eny mengatakan...

bang arif, makasih udah ngasih contoh coding untuk menampilkan tanggal dan waktu di Java. Tapi koq detiknya ga jalan ya? Gimana biar detiknya bisa berjalan?

Unknown mengatakan...

Mbak, itu program cuma nampilin waktu saat ini, bukan aplikasi jam. Jadi ya memang detiknya gak jalan. Itu cuma menangkap sekarang itu jam berapa, menit ke berapa dan detik ke berapa. Bukan aplikasi jam yang detikannya jalan.

deviviika aregh SmeKda mengatakan...

terimakasih . banyak membantu saya (∫˘▽˘)∫

Obat Penyubur Kandungan mengatakan...

saya suka blok anda, saya berharap untuk melihat lebih banyak dari anda. apakah anda menjalankan situs lain????

Ichroman Raditya Duwila mengatakan...

mantap nih mas, membantu banget. tapi kalo mau ditampilkan detiknya juga gimana ya?

Unknown mengatakan...

Itu kan detiknya juga tampil mas...

muhammad abduh mengatakan...

thx.it's work.

Posting Komentar