Cara Melihat Daftar Drive di System Komputer Kita dalam Java

Untuk melihat atau mendaftar drive apa saja yang ada di sitem kita dengan bahasa pemrograman java, kita bisa menggunakan method listRoots() yang ada di class File. Jadi nanti kita lakukan import dari java.io.File



Langsung saja contoh implementasinya adalah sebagai berikut :

import java.io.File;

public class Direktori {
 public static void main (String args[]) {
  File[] roots = File.listRoots();
  for(int i=0;i<roots.length;i++)
   System.out.println("Root["+i+"]:" + roots[i]);
 }  
}

Selamat mencoba dan semoga bermanfaat...

1 comments - Add Yours

nadiaananda mengatakan...

nice sharing,, aku jadi tau sekarang deh,, thanks

Posting Komentar